dr. Herlina Yani, M.Ked (PD) , Sp.PD, K-R merupakan dokter spesialis penyakit dalam di RSU Hermina Medan. Beliau adalah Konsultan Rheumatologi. Beliau merupakan lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara. Beliau dapat menangani permasalahan seperti osteoarthritis, rheumatoid arthritis, asam urat, nyeri punggung terkait peradangan pada tulang belakang, lupus, demam rematik, polimialgia reumatik , dan lainnya. Sarana penunjang diagnostik dilengkapi dengan rontgen, CT-Scan, dan pemeriksaan laboratorium
Rheumatoid Arthritis: Penyebab, Gejala, dan Pengobatannya
Rheumatoid Arthritis adalah kelompok penyakit yang menyerang sendi dan jaringan disekitarnya, antara lain di tulang, otot dan jaringan ikat. Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) ada lebih 150 jenis penyakit reumatik. Beberapa penyakit reumatik ini yang banyak dijumpai adalah: Osteoartr...