dr. Winda Permata Bastian, SpPD adalah dokter penyakit dalam atau internis yang menangani berbagai keluhan dan masalah kesehatan pada pasien dewasa dan lansia. Penanganan yang dilakukan mencakup semua organ tubuh bagian dalam. Selain itu, dr. Winda Permata Bastian, SpPD juga menangani penyakit-penyakit non-bedah, mencakup hampir seluruh tubuh manusia dengan berbagai keluhan dan gejala penyakit.
Anemia - Kenali Gejala dan Penyebabnya dan Pencegahannya
Anemia adalah suatu kondisi ketika tubuh kekurangan sel darah yang mengandung hemoglobin untuk menyebarkan oksigen ke seluruh organ tubuh. Dengan kondisi tersebut, penderita biasanya akan merasa letih dan lelah, sehingga tidak dapat melakukan aktivitas secara optimal. Menurut WHO, definisi anemi...
Hipertensi Pada Usia Muda? Kok Bisa? Yuk Kita Cari Tau Lebih Dalam!
Halo Sahabat Hermina ! Hipertensi atau yang biasa disebut dengan tekanan darah tinggi adalah kondisi dimana tekanan darah yang ada di dalam tubuh berada pada angka 130/80 mmHg atau lebih. Pada umumnya hipertensi menyerang orang yang berusia lanjut, semakin bertambahnya umur dan usia, risiko terk...
GASTRITIS (MAAG)
Definisi Gastritis merupakan penyakit pada lambung yang terjadi akibat peradangan dinding lambung. Pada dinding lambung atau lapisan mukosa lambung ini terdapat kelenjar yang menghasilkan asam lambung dan enzim pencernaan yang bernama pepsin. Untu...