Hari Konsumen Nasional RS Hermina Bekasi
Kegitan RS Hermina Bekasi dalam rangka Hari Konsumen Nasional, 20 April 2022 memberikan hadiah kepada beberapa pasien yang sedang berobat di RS Hermina Bekasi sebagai bentuk terimakasih kami kepada masyarakat karena telah memilih RS Hermina Bekasi sebagai fasilitas kesehatan keluarga.
Rumah Sakit Hermina Bekasi sebagai salah satu fasilitas kesehatan nasional, terus berkomitmen untuk terus memberikan pelayanan terbaik kepada para pasien.
37 tahun RS Hermina memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat Indonesia, telah banyak pembelajaran dan masukan berharga yang telah kami terima sebagai motivasi perbaikan pelayanan kami.
Terima kasih telah mempercayai dan terus tumbuh sehat berumur panjang bersama Rumah Sakit Hermina Bekasi
#HariKonsumen2022 #Kesehatan #TerimaKasihKonsumenIndonesia #Hermina #RSHermina #KeHerminaAja #HerminaLebihDeka