Pelayanan Audiometri RS Hermina Palembang
Hallo Sahabat Hermina... Tahukan Anda?
Audiometri adalah prosedur pemeriksaan untuk memeriksa fungsi pendengaran dan mendeteksi ada tidaknya gangguan pendengaran yang dialami dengan cara mendengar suara, nada, atau frekuensi tertentu.
Pemeriksaan Audiometri ini akan menunjukkan intensitas dan nada suara, fungsi keseimbangan, dan masalah lainnya pada kinerja telinga bagian dalam. Pemeriksaan Audiometri juga bisa digunakan untuk mengevaluasi apakah seseorang membutuhkan alat bantu dengar atau tindakan operasi guna meningkatkan kemampuan pendengaran pasien.
Yukk..!! lakukan deteksi awal untuk mengetahui adakah gangguan terhadap pendengaran kita.
Stay Healthy🤗
contact person:
Pendaftaran 081368677308
Customer Care Officer 081368705821
Indah 089667605023
#herminahospitals
#tenangdihermina
#herminapalembang
#palembang
#sumsel
#audiometri
#pemeriksaanaudiometri
#pendengaran
#gangguanpendengaran
#spesialistht
#tht
#lawancovid19
#covid19