Deteksi Dini Kanker Serviks

Deteksi Dini Kanker Serviks

Halo Sahabat Hermina.. 

Semua wanita dari berbagai usia berisiko menderita kanker serviks. Tapi, penyakit ini cenderung memengaruhi wanita yang aktif secara seksual. Kanker serviks merupakan kanker yang muncul pada leher rahim wanita. Leher rahim sendiri berfungsi sebagai pintu masuk menuju rahim dari vagina. Bagaimana cara mendeteksi bahwa seseorang terkena kanker serviks?
Yuk Sahabat Hermina mari kita simak bincang-bincang informatif tentang Kanker Serviks yang akan disampaikan oleh dr. Sutrisno, M.Kes., Sp.OG., Subsp. Onkologi dalam acara Hanggar Kesehatan di Radio Paduka pada hari Rabu, 18 Mei 2022 pada Pukul 16.00 WIB dengan mengangkat tema Deteksi Dini Kanker Serviks. jangan sampai ketinggalan bincang seru dan informatif ini.

Cookie membantu kami memberikan layanan kami. Dengan menggunakan layanan kami, Anda menyetujui penggunaan cookie kami.