Kelas Yoga Hamil Edukasi dan Pembelajaran Prenatal Yoga bersama dr Tri Seno Adji, SpOG
Pada tanggal 4 Agustus 2023 RS Hermina Balikpapan melaksanakan kegiatan kelas Yoga Hamil Edukasi dan Pembelajaran Prenatal Yoga yang diikuti 50 peserta. Kelas ini dibuka untuk Umum semua sahabat hermina yang sedang hamil dan membutuhkan edukasi prenatal. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian pelayan kesehatan yang rs hermina lakukan agar sahabat hermina mengetahui tentang Prenatal.