Seminar Awam RS Hermina Tangkubanprahu
Sahabat Hermina sering merasa cemas saat membayangkan proses persalinan. Tenang saja, Sahabat Hermina dapat mewujudkan persalinan yang aman dan minim nyeri, gimana caranya?
Yuk, daripada penasaran, Sahabat Hermina bisa ikutan seminar awam persalinan yang aman dan minim nyeri di RS Hermina Tangkubanprahu :
Hari, Tanggal : Sabtu, 21 Desember 2024
Pukul : 14.00-16.00 Wib
Tempat : Lantai 3 Gedung 1 RS Hermina Tangkubanprahu
GARTIS ! PESERTA TERBATAS
*Wajib membawa matras
Informasi & Pendafatan bisa scan barcode di poster atau bisa menghubungi no WA : 089791080273 (Bd. Yuni)