Study Tiru RS Hermina Padang ke Daehan Rehabilitation Hospital Putrajaya Malaysia
Sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas pelayanan RS khususnya pelayanan reablitasi medik untuk fisioterapi, RS Hermina padang melakuan kegiatan studi banding ke RS Daehan Putrajaya Malaysia pada tanggal 8-10 Februari 2024.
Studi banding ini dilakukan langsung oleh team Rehabilitasi Medik RS Hermina Padang, mulai dari dokter spesialis rehabilitasi medik dan team fisioterapis.