Tim Medis di Event Ulang Tahun 25 Tahun Alfamart
Halo Sahabat Hermina. 👋🏼
Alfamart mengadakan event "Alfantastic 25" dalam rangka ulang tahun ke-25. Pada tanggal 18 Oktober 2024, tim medis RS Hermina Soreang hadir untuk memberikan dukungan medis selama acara berlangsung di GOR Si Jalak Harupat.
Silakan geser untuk melihat lebih banyak foto.
#rsuherminasoreang
#rsherminasoreang
#herminasoreang
#HerminaHospital
#alfamart
#alfamart25
#alfantastic25
#timmedis